Wakil Ketua MPR RI Ahmad Muzani memaparkan pandangannya, pada acara Seminar Kebangkitan Nasional, di Hotel Grand Asrilia, Kota Bandung, Selasa, 21 Mei 2024. Acara yang diinisiasi oleh Pusat Data dan Dinamika Ummat (Dinamiku) Darul Hikam dan dihadiri pula oleh Anggota Komisi X DPR RI sekaligus Ketua Yayasan Darul Hikam Sodik Mudjahid, dan Jubir Prabowo Subianto Dahnil Anzar Simanjuntak itu, mengangkat tema Posisi dan Peran Umat Islam dalam Program Transformasi Bangsa Indonesia Presiden Terpilih Prabowo Subianto. (Foto: Ade Bayu Indra/Tugu Bandung)***