Menu

Mode Gelap

Berita · 3 Agu 2022 20:50 WIB ·

BBPOM di Bandung Gelar Press Release Aksi Penertiban Produk Ilegal 

 BBPOM di Bandung Gelar Press Release Aksi Penertiban Produk Ilegal  Perbesar

KEPALA Balai Besar POM di Bandung Sukriadi Darma (kedua kiri) saat menyampaikan press release aksi penertiban produk ilegal di Kantor Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) di Bandung, Jalan Pasteur, Kota Bandung, Rabu 3 Agustus 2022. Ribuan kosmetik ilegal dan mengandung bahan berbahaya serta obat keras diamankan dari aksi penertiban pasar yang dilakukan di 8 kabupaten/kota di Jawa Barat. Diperoleh produk kosmetika tanpa izin edar dan kedaluwarsa total sejumlah 183 jenis sediaan, sebanyak 3.826 item dengan nilai keekonomian Rp264 juta. (Foto: Ade Bayu Indra/Tugu Bandung).*
Artikel ini telah dibaca 110 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Penerapan Face Recognition di Stasiun Kiaracondong, Boarding Kini Cukup Pindai Wajah

10 September 2024 - 18:47 WIB

Gelar Munas III, Forum Wakaf Produktif Dorong Inovasi Pengelolaan Wakaf

10 September 2024 - 18:18 WIB

Vuelta a Espana ke-79/2024: Roglic Juara Vuelta Keempat Kalinya

10 September 2024 - 07:07 WIB

Momentum Hari Perhubungan Nasional 2024, Dishub Jabar Beri 3.000 Tiket “Shuttle” Travel Gratis

9 September 2024 - 14:44 WIB

Sekda Herman Suryatman Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Nasional XXX Tahun 2024

9 September 2024 - 08:12 WIB

Vuelta a Espana ke-79/2024: Roglic Menuju Podium Juara Vuelta Empat Kali di Madrid

9 September 2024 - 06:11 WIB

Trending di Berita